Judul Album : Apel
Penyanyi : Gombloh
Musik : Gombloh
Produksi : Nirwana Records
(Nopember 1987)
SOEDJARWOTO SOEMARSONO alias GOMBLOH awal kariernya mengusung lagu-lagu berisi nasionalisme dan idealisme.
Dewa Ruci, Gugur Bunga, Gaung Mojokerto-Surabaya, Indonesia Kami, Indonesiaku, Indonesiamu, Pesan Buat Negeriku, dan BK, lagu yang bertutur tentang Bung Karno adalah beberapa karyanya. Lagu Kebyar Kebyar banyak dinyanyikan di masa perjuangan menuntut Reformasi.
Semenjak album GILA sukses di pasaran, Gombloh beralih ke lagu-lagu pop yang ringan dan kocak.
Puncaknya adalah lagu KUGADAIKAN CINTAKU yang fenomenal.
Album APEL pun masih meneruskan kesuksesan lagu Gombloh dengan lirik jenaka.
Gombloh, tutup usia di saat kariernya sedang di puncak.
SIDE A
1. APEL
2. PERCAYALAH CINTAKU TETAP HANGAT
3. OKELAH
4. NEKAD
5. PATAH HATI
SIDE B
1. APA KHABAR MONIKA
2. NYANYIAN KEMBANG BAKUNG
3. KAU ROBEK HATIKU
4. KIM KIM BLUES
5. BABABI BABA
6. MENEMBUS KABUT
Semua Lagu karya GOMBLOH