MUCHLAS ADI PUTRA "Tebak-Tebak Buah Manggis"

10 November 2014

Judul Album : Tebak-Tebak Buah Manggis
Penyanyi : Muchlas Adi Putra
Produksi : Cipto Records
Tahun : 1987

Satu lagi penyanyi pria muncul di jalur pop manis. MUCHLAS ADI PUTRA. Penyanyi pria di jalur ini memang jarang, dan MUCHLAS dapat mencuri perhatian penggemar lewat lagu ceria yang gampang dicerna dan sederhana TEBAK-TEBAK BUAH MANGGIS. Lagu ini langsung menjadi hits radio.

SIDE A
1. TEBAK-TEBAK BUAH MANGGIS
    (cipt. Bambang Kadi)
2. TAKKAN KUBIARKAN KAU MENANGIS
    (cipt. Dadang S. Manaf)
3. JANGAN KAU CUMBU DIA
    (cipt. Ardiansyah)
4. BALADA PENGAMEN MUDA
    (cipt. Muchlas Adi Putra)
5. JANGAN USIK MIMPIKU
    (cipt. Richard Kyoto)

SIDE B
1. KAU TELAH PERGI
    (cipt. B. Hariadi)
2. AKU PUTERA BANGSA
    (cipt. Chacken M)
3. HINA, NISTA DAN CINTA
    (cipt. Bambang Kadi)
4. AKU MASIH RINDU
    (cipt. Anci La Ricci)
5. ANDAIKAN KAU KEKASIHKU
    (cipt. Dadang S. Manaf)

 
 
Comments
3 Comments

3 komentar:

  • DaDaNK says:
    10 November 2014 pukul 22.56

    Mantaaap bingit gan.. maju terus untuk lagu pop-pop jadul Indonesia.. Albumnya 'Dibatas Kota Ini' Tommy J Pisa-nya donk min.. ditunggu.. thanks so much n good luck..

  • Anonim says:
    12 November 2014 pukul 07.30

    terimakasih mas atas di uploadnya album muclas adi putra. kami tunggu untuk upload penyanyi pria melankolis medio 80-an seperti tommy j. pisa, julius sitangganng, Deddy Dores, ade putra, dll.

  • Anonim says:
    21 November 2014 pukul 07.27

    terima kasih akhirnya albumnya muchlas keluar. saya tunggu album muchlas yg lain.

Posting Komentar