ENDANG DIANITA "Untuk Apa?"

24 April 2013

Judul Album : Untuk Apa?
Penyanyi : Endang Dianita
Musik : Pance Pondaag
Produksi : ARCO Records
Tahun : 1983

Satu lagi muncul penyanyi baru di blantika musik Indonesia. ENDANG DIANITA begitu nama di sampul albumnya.
Untuk album awal ini ENDANG DIANITA ditangani PANCE yang mempersembahkan lagu andalannya UNTUK APA? Lagu ini pun langsung melesat mengisi acara pilihan pendengar radio-radio kala itu.
Yang unik di album ini adalah musik dan lagu andalan adalah karya musisi PANCE, padahal ENDANG DIANITA berada di bawah panji ARCO RECORDS yang notabene milik A.RIYANTO. Mungkin lagu karya PANCE yang cocok dengan karakter vokal ENDANG DIANITA.

SIDE A
1. UNTUK APA?
    (cipt. Pance)
2. SEMAKIN MEMPESONA
    (cipt. Pance)
3. DESEMBER CERIA
    (cipt. Dadang)
4. DANDY
    (cipt. Dadang)
5. BISIK KERINDUAN
    (cipt. Dadang)

SIDE B
1. HANGATNYA PELUKAN
    (cipt. Pance)
2. CINTA DIAMBANG 17
    (cipt. Agus Y)
3. OH DIMANA
    (cipt. Leo Manuputty)
4. CINTA DIATAS BATU
    (cipt. Agus Y)
5. CINTA YANG KUDUS
    (cipt. Pance)
 
 
Comments
1 Comments

1 komentar:

  • Anonim says:
    24 April 2013 pukul 22.10

    Mas... punya album Surat Undangan penyanyinya Erna Angelia .... kalau ada bisa minta tolong di upload ya mas... makasih ya mas... Widio

Posting Komentar