Judul Album : Kau Idolaku
Penyanyi : Puput Novel
Musik : Januar Ishak
Produksi : Musica Studio's
Tahun : 1988
Di usia kanak-kanak, nama PUPUT NOVEL cukup dikenal. Suara kecilnya mengalun di album pop anak2 maupun sebagai backing vocal penyanyi ternama seperti RITTA RUBBY HARTLAND. Main film pun dilakoninya.
Kini, di usia remaja, Puput kembali mencoba eksis kembali. KAU IDOLAKU karya Pompy pun dijadikan lagu andalan album kemunculan awal Puput remaja. Lagu yang ngerock (mungkin sesuai tuntutan pasar kala itu yang dibanjiri musik pop rock)
Hasilnya? Lumayan diterima penggemarnya dahulu maupun penggemar barunya.
Anda masih ingat lagunya? Kalau belum atau sekedar ingin bernostolgia, silakan download segera albumnya.
SIDE A
1. KAU IDOLAKU
(cipt. Pompy)
2. TING TANG TING
(cipt. Chacken M)
3. HEY LELAKI
(cipt. Bung Amin)
4. BIAR SAJA HANCUR MUSNAH
(cipt. Yonas Pareira)
5. LAIN DULU LAIN SEKARANG
(cipt. Aryo Group)
SIDE B
1. USIA MUDA
(cipt. Rudy Rampengan)
2. MAMA
(cipt. Arche Rampengan)
3. CINTAMU CINTA KETAN
(cipt. Joko S)
4. ABRIKU
(cipt. Denny M)
5. CINTAKU TAK DAPAT DIPISAHKAN
(cipt. Rachmat Sunandar)
makasih ya mas tembang aku emang kangen ama album ini.