Judul Album : Pop Sunda Ceuk Nini Uti
Penyanyi : Annie Ibon
Musik : Geboy Group Pimp. Yamang S
Produksi : JK Records
Tahun : 1992
Setelah masa lagu-lagu melankolis ala Pance dan Obbie Messakh mulai surut, jelita JK Records ini mencoba mendendangkan lagu-lagu Tanah Parahiyangan di album yang diberi titel CEUK NINI UTI.
Bagaimana hasilnya di pasaran? Sepertinya tidak segemerlap album-album ANNIE IBON sebelumnya.
Prakata
ANNIE....
Coba-coba apa salahnya....?
Bukan begitu...?
Asal vokal dan lafalnya klop, apa salahnya...?
Yang penting,
Penggemar Pop Sunda suka.
tapi memang Album Pop Sunda ini agak "aneh"... kenapa...?
Surat na di antos ku abdi,
Annie Ibon
SIDE A
1. CEUK NINI UTI
1. CEUK NINI UTI
(cipt. Entis Sutisna)
2. KACIDA
(cipt. Acil Pasra)
3. SA AYA AYA
(cipt. Nano S)
4. ANGIN PEUTING
(cipt. Ance S.)
5. SAMI MAWON
(cipt. Yamang S)
SIDE B
1. CINTA MONGGARAN
1. CINTA MONGGARAN
(cipt. Yosef Amin)
2. KANYAAH....
(cipt. Ki Ihin)
3. ALIM....
(cipt. Ujang Suryana)
4. NAHA
(cipt. Yin S)
5. SESAH HILAPNA
(cipt. Acil Pasra)
kalo gak salah JK juga pernah buat album lagu daerah yg ada meriam nya lagu goro goro ne... ada gak mas om bang...?
mas minta lagunya iis sugianto yang judulnya tuan muda n dina mariana seandainya saja n romantika remaja.. chicha koeswoyo..bintang dan kunang2