12 Terbaik Festival Lagu Populer Tingkat Nasional 1985

15 Agustus 2011

Judul Album : 12 Terbaik 
Festival Lagu Populer Tingkat Nasional 1985
Penyanyi : Various Artists
Produksi  Asiri & Irama Asia
Tahun : 1985

Festival yang sukses. Pemenang festival ini "Burung Camar" karya Aryono dan Iwan Abdurrahman yang dibawakan Vina Panduwinata menang di Festival Budokan Tokyo Jepang dan mendapatkan Kawakami Award.
Dan peredaran album inipun sukses di pasar. Lagu "Burung Camar" menjadi hits dan nama Vina Panduwinata berada di puncak-puncaknya saat itu. Dan sampai sekarangpun Vina masih dikenal sebagai si Burung Camar.
Beberapa lagu di album ini yang turut hits antara lain "Satu Dalam Nada Cinta" karya Bartje Van Houten yang juga dibawakan oleh Vina Panduwinata, "Jingga" karya Prass yang didendangkan Christine Panjaitan dan "Selamat Datang Cinta" karya Elfa Secioria Wieke Gur yang disuarakan Harvey Malaiholo.

SIDE A
    Jingle Coca Cola
1. SATU DALAM NADA CINTA
    (cipt. Bartje Van Houten)
    Vina Panduwinata
2. BURUNG CAMAR
    (cipt. Aryono Huboyo Djati & Iwan Abdurrahman)
    Vina Panduwinata
3. HIROSHIMA & NAGASAKI
    (cipt. Melky Goeslaw & Andi Christian)
    Melky Goeslaw
4. JINGGA
    (cipt. Prass)
    Christine Panjaitan
5. BAWALAH DAKU DALAM BAHAGIA
    (cipt. Minggus Tahitoe & Diana Nasution)
    Broery Pesolima
6. RAYU LELAKI
    (cipt. Anton Issoedibjo)
    Marini Sardi

SIDE B
1. UNTUK NAMAMU
    (cipt. Bartje Van Houten)
    Grace Simon & Masnait VG
2. HANYA MISTERI
    (cipt. Dodo Zakaria)
    Euis Darliah
3. MERAH HITAM CINTA KITA
    (cipt. Donny & Prass)
    Titi DJ & Sandro Tobing
SELAMAT DATANG CINTA
    (cipt. Elfa Secioria & Wieke Gur)
    Harvey Malaiholo
5. SEMOGA LESTARI
    (cipt. Hetriesa, Elfa Secioria, Irianti Erningpraja)
    Harvey Malaiholo
6. HADIRMU
    (cipt. Toni P. Sianipar)
    Titi DJ

mp3 dari Ade Hirmawan
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar