ATIEK CB "Transisi"

16 Januari 2011

Judul Album  : Transisi
Penyanyi : Atik CB
Produksi : Purnama Records
Tahun : 1985

Inilah album pertama Atik CB setelah "pindah jalur" dari musik pop besutan A. Riyanto ke musik pop yang lebih serius dengan ditangani Erwin Gutawa cs. Kepindahan Atik CB ini sukses, ditandai dengan suksesnya album ini membawa nama Atik CB ke jenjang popularitas yang lebih tinggi. Lagu Risau di album ini berhasil menduduki puncak tangga Top Hits Indonesia paling lama di tahun 1985. Lewat album ini juga, Atik membuat trade mark baru yaitu kacamata hitam.yang awalnya hanya buat gaya-gayaan di cover album Transisi ini.

SIDE A
1. RISAU  (cipt. Cecep AS)
2. EGOIS  (cipt. Erwin G./Ancha VMH)
3. DAHAGA   (cipt. Erwin G./Ancha VMH)
4. TEBAK MENEBAK  (cipt. Oddie Agam)
5. GELISAH  (cipt. Ryan Kyoto)

SIDE B
1. SATU DALAM CITA  (cipt. Hafiel Per Kus)
2. SENDU   (cipt. Erwin G./Ancha VMH)
3. DEWA ASMARA  (cipt. Ancha VMH)
4. NYANYIAN BUAT KITA  (cipt. Sam Bobo)
5. HASRAT CINTA  (cipt. Harry Sabar)
 


Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar